Penyebab Hadas Kecil dan Hadas Besar

Hadas adalah keluarnya sesuatu dari kubul atau dubur.Hadas dibagi menjadi dua yaitu hadas kecil dan hadas besar.

a. Hadas kecil disebabkan karena

  1. Keluarnya sesuatu dari qubul dan dubur seperti kencing,berak,dan kentut.
  2. Hilang akal seperti tidur,mabuk,dan epilepsy.
  3. Bersentuhan antara laki-laki dan perempuan yang bukan muhkrim.
  4. Menyentuh qubul atau dubur dengan telapak tangan
Cara menyucikan hadas kecil dengan wudhu atau tayamum.

b. Hadas besar disebabkan karena
  1.  Haid,nifas,wiladah (melahirkan)
  2.  Keluar sperma
  3.  Berhubungan suami istri
  4.  Meninggal dunia
  5.  Baru saja masuk islam
Cara menyucikan hadas besar dengan mandi junub/mandi besar


Share